adalah aku, wanita bodoh...
bodoh karena jatuh dalam perangkap cinta
terbuai dengan kemanisan yang memabukkan
terlena dalam kedunguan cinta
kamu...
adalah kamu, lelaki jumawa...
jumawa akan keperkasaanmu
tertawa diatas deritaku
bahagia diatas pedihku
aku...
memang wanita bodoh
bodoh karna tetap mencintaimu
meski duri cinta mengoyak kulit
meski racun cinta tlah mematikan hati
tetap saja...
ku mencintaimu...
kamu...
memang lelaki jumawa
jumawa meski ada cinta yang lain
tapi tetap saja
kau beri setetes cinta
pada wanita bodoh ini...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar